Harga emas bergerak masih naik karena konflik Rusia dan Ukraina yang terus memanas.
Perhatikan area support Fibonacci di area kisaran 2657.91-2682.11. Area support tersebut bisa dijadikan referensi untuk mencari sinyal buy, dengan potensi target di area 2697.08-2721.28.
Stop loss bisa ditempatkan di bawah 2642.94. Penembusan ke bawah level tersebut berpotensi menekan harga kembali ke area 2618.74.
Referensi: Analisa Emas Hari Ini
Dapatkan analisis LEBIH LENGKAP dengan instal aplikasi QuickPro FOREXimf